Tags syarat terbang

Aturan Baru Inmendagri Nomor 53 Tahun 2021, Penumpang Pesawat Wajib PCR H-2
Juru Bicara Kementerian Perhubungan Indonesia (Kemenhub) Adita Irawati menyampaikan bila pemerintah Indonesia telah menerbitkan Instruksi Mendagri (Inmendagri) Nomor 53 Tahun 2021 Tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 3, Level 2, dan Level 1 Covid-19 di Wilayah Jawa dan Bali. Pihaknya... selengkapnya

Yuk, Gunakan Aplikasi PeduliLindungi
Gak mau ribet bawa dokumen kesehatan sebelum terbang? Yuk, gunakan aplikasi PeduliLindungi! #SahabatGemilang tinggal lakukan tes Covid-19 di fasilitas kesehatan (faskes) yang sudah terdaftar dan pastikan hasilnya diinput oleh faskes ke aplikasi PeduliLindungi ya! Lakukan Pemesanan Tiket Pesawat dengan menghubungi... selengkapnya

Syarat Perjalanan Domestik Dengan Transportasi Udara Mulai Berlaku 11 Agustus 2021
Halo, Sahabat Gemilang-Tours.Com! Sejalan dengan diperpanjangnya masa Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1 hingga level 4, maka petunjuk pelaksanaan perjalanan orang dalam negeri di seluruh moda transportasi mendapat beberapa pembaharuan, termasuk moda transportasi udara. Kementerian Perhubungan mengeluarkan Surat Edaran... selengkapnya

Ayo! Gunakan Aplikasi PeduliLindungi Biar Gampang Terbang
Ayo! Gunakan Aplikasi PeduliLindungi Biar Gampang kalau mau Terbang. Ribet bawa dokumen kesehatan saat akan terbang? Gak perlu ribet kalau ada yg simple! Yuk gunakan aplikasi PeduliLindungi yang tersedia di app store / ios di smartphone kamu! Oh iya, pastikan... selengkapnya

Surat Edaran Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor SE 45 Tahun 2021
Hai, Sahabat Gemilang-Tours.Com! Kementerian Perhubungan resmi mengeluarkan Aturan Perjalanan Dalam Negeri melalui Surat Edaran Nomor 45 Tahun 2021. Selengkapnya yuk cek link berikut: Unduh Lakukan Pemesanan Tiket Penerbangan dengan menghubungi tim Gemilang-Tours.Com, melalui : SMS / WhatsApp ke 0822 4388 6433. selengkapnya

Ketentuan Penerbangan Untuk INFANT
Hai, Sahabat Gemilang-Tours.Com! Buat kamu para orang tua yang akan terbang membawa bayi dengan pesawat udara, yuk simak informasi berikut ini untuk mengetahui beberapa peraturan dan ketentuan agar bayi tetap bisa terbang Pesawat terbang. Kapan usia aman bayi naik pesawat?... selengkapnya

Persyaratan Penerbangan Dalam Negeri di Masa Pandemi Covid-19
Hai, Sahabat Gemilang-Tours.Com! Buat kamu yang sudah punya rencana bepergian dengan pesawat udara, nih infografis terupdate terkait persyaratan perjalanan dengan menggunakan pesawat udara ya. Kami informasikan syarat penerbangan saat ini dengan hasil negatif bebas covid dan mengisi aplikasi e-HAC Indonesia.... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
082243886433 -
Whatsapp
082243886433 -
Email
marketing@gemilang-tours.com